Sabtu, 29 Januari 2011

INSTALL OFFICE 2007 DI ZENCAFE

Pengguna Linux pemula mungkin akan dipusingkan ketika membuka file office terutama office 2007, memang telah banyak software open source yang telah beredar dan mendukung untuk pengguna linux seperti open office, abiword dll. Namun banyak kelemahan yang didapat dari software open source tersebut, itu yang penulis rasakan selama ini. ketika file office di buka di open source, file yang telah tertata rapi akan berubah tak teratur, kalo dalam bahasa jawa "Kocar-Kacir". terutama ketika di file tersebut menggunakan penomoran.

Untuk menyiasati hal tersebut, penulis mencoba menginstall office 2007 di linux Zencafe, 

langsung ke pokok masalah, berikut step-step yang harus di jalani :

1. Siapkan software office 2007 beserta serial numbernya.

2. Download software emulator 
CrossOver_Linux_Professional_7.1.0.rar 

untuk proses intalasi agar office 2007 bisa jalan di linux.


softwarenya bisa download disini.


3. ekstrak file emulator hingga menghasilkan file dengan ekstensien

install-crossover-pro-7.1.0.sh


4. Buka terminal / Konsole dan masuk ke folder tempat penyimpanan file emulator ( tidak perlu masuk ke root tapi cukup di user )





5. beri hal excute untuk file tersebut dengan perintah :

chmod+x install-crossover-pro-7.1.0.sh




6. Poses instalasi emulator dengan perintah :

./install-crossover-pro-7.1.0.sh



biarkan proses berjalan dan ikuti step-step yang ada seperti dalam penginstalan software di windows.

Dan ini hasilnya .....



semoga berhasil.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar